Jaringan epitel yang memiliki sel berbentuk pipih atau gepeng dengan inti berada di tengah dan hanya berupa sedert sel adalah ….
A. Epitel pipih berlapis banyak
B. Epitel pipih selapis
C. Epitel kubus selapis
D. Epitel kubus berlapis banyak
E. Epitel silindris selapis
Jawaban : B. Epitel pipih selapis